Home » » Asuhan keperawatan Appendicitis

Asuhan keperawatan Appendicitis


STUDY KASUS

I.     Pengkajian ( 1 – 4 – 2002 )

1.      Identitas
Nama               : Ny. Id                           Tgl MRS : 31 – 3 - 2002
Umur               : 31 tahun
Jenis Kelamin  : Perempuan
Suku/bangsa    : Jawa/Indonesia
Agama             : Islam
Pekerjaan         : Tidak bekerja ( Ibu Rumah tangga )
Pendidikan      : SMA ( tamat )
Nama Suami    : Tn. As
Umur               : 38 tahun
Pendidikan      : SMU ( tamat )
Pekerjaan         : Kuli Batu
Alamat                        : Banyu urip I / 24 A Surabaya

Alasan dirawat: Nyeri luka operasi
Keluhan Utama sebelumnya   :  Nyeri  hebat perut kanan bawah
Upaya yang telah dilakukan    : Periksa ke IRD RSUD Dr. Soetomo Surabaya dan dilakukan operasi ( Apendiktomy ) tanggal 31-3-2002 jam 23.35 WIB.

2.                  Riwayat Keperawatan
2.1              Riwayat Penyakit sebelumnya :
Klien mengatakan :
- Sering mengalami tekanan darah rendah
-                      - Waktu SMA pernah sakit typhus dan sakit kuning, dengan berobat jalan sembuh
2.2              Riwayat Penyakit Sekarang :
Nyeri luka operasi daerah perut kanan bawah. Nyeri bertambah hebat terutama bila   bergerak, agak berkurang bila miringkekanan. Kepala pusing sejak keluar dari kamar operasi dan merasa nek serta mual, belum kentut ( flatus ), karena kepala pusing, nyeri luka operasi danmual tidur sering terbangun.
2.3              Riwayat Kesehatan Keluarga :
Dari keluarga ayah maupun ibunya tidak ada yang menderita sakit kencing manis, ataupun sakit berat yang lainnya.


Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan gratis via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di My Documentku

0 komentar:

Posting Komentar

Silahkan anda Copy-paste di blog or web teman-teman semua, Jangan Lupa di Like or commentnya ya...
Terima kasih

 
© 2010-2012 My Documentku